SUARABMI.COM - Sebuah koper bagasi yang dianggap mencurigakan dari penumpang pesawat Cathay Pasific yang terbang dari Surabaya menuju Hong Kong diamankan oleh petugas keamanan Bandara Internasional Hong Kong kemarin (19/06/2018).
Mengingat pengamanan Bandara merupakaan prioritas yang prima, koper milik penumpang tersebut kemudian dievakuasi ke tempat khusus karena dikhawatirkan berbahaya